Saturday, April 26, 2025
home_banner_first
NEWS ROOM

Newsroom: Keterlibatan Remaja Dalam Kriminalitas di Mata Psikolog

journalist-avatar-top
Senin, 4 November 2024 21.28
newsroom_keterlibatan_remaja_dalam_kriminalitas_di_mata_psikolog

newsroom keterlibatan remaja dalam kriminalitas di mata psikolog

news_banner

Medan, MISTAR.ID

Tingkat kriminalitas di Indonesia kian tinggi, salah satunya begal. Hal ini pun menjadi perhatian bagi seluruh masyarakat.

Berdasarkan data dari Bareskrim Polri, setiap bulan lebih dari 1000 anak terlibat melakukan tindak kriminalitas.

Tonton juga: Newsroom: Jelang Pilkada Serentak Usaha Konveksi Ramai Orderan

Maraknya begal tentu terjadi karena banyak faktor, salah satunya dari segi psikologis. Apa hal yang mendasari terjadinya aksi pembegalan ini? (khairuna/naomi/hm21).

REPORTER: